Pelatihan Gender dan Inklusi Sosial: Menyertakan Sudut Pandang yang Beragam

Chusnul Chasanah, peneliti PSHK, bergabung dalam pelatihan gender dan inklusi sosial. Ketidakadilan berbasis gender masih terjadi di Indonesia seperti yang tercantum dalam laporan Komnas Perempuan. Ketidakadilan itu pun mungkin terjadi akibat ketidaktahuan akan konstruksi sosial yang malah memperkeruh keadaan. Itulah alasan pelatihan terkait gender dan inklusi sosial diadakan pada 21—22 Maret 2017 di Hotel Arion…

Freeport dan Posisi Hukum RI

Negosiasi dengan PT Freeport Indonesia terkait dengan penyesuaian kontrak karya Freeport tahun 1991 dengan Undang-Undang Mineral dan Batubara (Minerba) tahun 2009 memasuki babak baru. Setelah lebih kurang tujuh tahun pemerintah berusaha melakukan renegosiasi dengan Freeport, akhirnya negosiasi mengalami kebuntuan yang ditunjukkan dengan konferensi pers Freeport baru-baru ini. Pada 2010, pemerintah mulai melakukan renegosiasi dengan beberapa…

Kerja Sama PSHK dan Neliti.com: Melebarkan Jangkauan Publikasi

PSHK berkolaborasi dengan Neliti.com. Kami menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) terkait data sharing dan cross promotion. Melalui Nota Kesepahaman itu, pihak Neliti.com akan memberikan hak kepada PSHK untuk mengunduh dan memanfaatkan e-resources Neliti.com —seperti jurnal, buku, laporan, dataset—secara gratis dan tanpa ongkos langganan. Selain itu, Neliti.com akan memasukkan semua publikasi dan hasil penelitian PSHK dalam database…

Pengungkapan Skandal E-KTP Buktikan Revisi UU KPK Tak Mendesak

JAKARTA, KOMPAS.com – Rencana revisi Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2002 tentang Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dinilai tidak berdasarkan keperluan yang mendesak. Pengungkapan skandal korupsi dalam pengadaan Kartu Tanda Penduduk berbasis elektronik (e-KTP) menunjukkan prestasi KPK dalam memberantas korupsi dalam skala besar. “Saya kira tidak ada urgensi untuk merevisi UU KPK saat ini. KPK sangat efektif…

Workshop Komunikasi: Cara Berpikir di Balik Strategi Komunikasi

Strategi komunikasi adalah perencanaan, bukan sekadar rencana; strategi komunikasi merupakan cara berpikir yang mendasarinya. Itu lah satu hal yang terus-menerus ditekankan oleh Paramita  Mohamad, salah satu fasilitator dalam Workshop Strategi Komunikasi yang diadakan di Bandung, pada 6—7 Maret 2017. Selama dua hari penuh, Knowledge Sector Initiative (KSI) bersama dengan Tempo Institute melakukan workshop sekaligus ruang…

Buku Saku Gugatan Sederhana

Gugatan sederhana merupakan penyederhanaan mekanisme dan prosedur penyelesaian perkara perdata yang sederhana dan bernilai kecil. Di negara lain, gugatan sederhana biasa dikenal dengan istilah small claims court atau small claims settlement. Di Indonesia, gugatan sederhana diatur di dalam Peraturan Mahkamah Agung Nomor 2 Tahun 2015 tentang Tata Cara Penyelesaian Gugatan Sederhana yang diundangkan sejak 7…

PSHK dalam Konferensi HAM 2017

Serikat Pengajar Hak Asasi Manusia (SPAHAM) kembali menyelenggarakan Konferensi HAM untuk kali ketiga. Penyelenggaraan pada 2017 itu dilaksanakan di Universitas Tadulako, Palu. Konferensi HAM 2017 itu mengangkat tema tentang “Hak Asasi Manusia dan Keadilan Eko-Sosial”. Kegiatan dalam Konferensi HAM 2017 terdiri dari seminar umum dan seminar paralel. Bertindak sebagai keynote speech dalam Konferensi HAM 2017…

Publikasi Peraturan Perundang-undangan

Agenda reformasi hukum yang sedang berjalan membutuhkan pengawalan dan masukan dari publik. LAWmetric ini berisi salah satu usulan PSHK mengenai langkah reformasi hukum dalam pembenahan regulasi dari sisi eksekutif. LAWmetric adalah upaya kreatif menyebarkan gagasan hukum dalam bentuk infografik. LAWmetric hadir untuk mendekatkan hukum dengan masyarakat.

Penataan Regulasi

Agenda reformasi hukum yang sedang berjalan membutuhkan pengawalan dan masukan dari publik. LAWmetric ini berisi salah satu usulan PSHK mengenai langkah reformasi hukum dalam pembenahan regulasi dari sisi eksekutif. LAWmetric adalah upaya kreatif menyebarkan gagasan hukum dalam bentuk infografik. LAWmetric hadir untuk mendekatkan hukum dengan masyarakat.